tempat outbound

tempat outbound

Halloooo gaes, bagaimana dengan kabar anda, baik baik saja bukan, bagaimana pula sekolah anda ?, bagaimana pekerjaan anda ? semoga anda selalu semangat dalam mencari ilmu dan selau berprestasi untuk yang sekolah. dan untuk yang bekerja semoga selalu diberi kemudahan dalam melakukannya. Kali ini saya akan membahas mengenai tempat Outbound di kota Malang.

Jika anda terasa jemu serta bosan dengan padatnya jam pelajaran sekolah anda serta jemu terhadap pekerjaan anda yang begitu menumpuk itu tandanya anda memerlukan yang namanya rekreasi guna menghilangkan rasa stress dan penat anda selama beraktivitas sehari hari. Di kota malang ini banyak sekali tempat wisata yang pastinya dapat membuat anda melupakan beban pikiran anda, seperti contohnya anda dapat melakukan kegiartan outbound di malang. Outbound di malang sendiri merupakan salah satu wisata yang banyak diminati orang, terutama saja pada suatu instansi atau lembaga pendidikan yang pasti memerlukan kegiatan outbound ini dalam menambah kinerja kerja karyawannya. Sedangkan untuk bidang lembaga pendidikan melakukan outbound ini untuk mos atau masa orientasi siswa. Pada outbound ini tentu sangat bagus bagi peserta didik baru untuk lebih dekat atau kenal dengan teman teman barunya serta lingkungan barunya.

Dengan letak kota malang yang ada di dataran tinggi ini membuat banyak wisata yang memiliki udara yang masih fresh, sebut saja ada wisata selecta, yang di tempat ini mempunyai wisata yang sejuk dan indah pula. Selain itu dengan banyaknya gunung gunung yang mengitari kota ini sehingga banyak pula orang pendaki yang ingin menaklukkan puncak gunung tersebut, untuk wisata pendakian gunung ini juga memiliki banyak manfaat bagi diri kita sendiri yakni seperti meningkatkan fisik kita agar tidak mudah terkena sakit, selain itu saat kita melakukan pendakian tentu kerja sama dalam suatu tim juga sangat perlu sekali. Tidak jauh berbeda dengan wisata outbound di malang ini yang juga dapat memberi manfaat untuk kita seperti dapat juga meningkatkan daya ketahanan fisik kita agar tidak mudah terkena virus penyakit.

Untuk kegiatan rafting ini memiliki banyak manfaat untuk diri pribadi seperti, dapat meningkatkan kepercayaan diri kita dalam tampil di depan umum, dapat juga meningkatkan kepedulian kita terhadap lingkungan di sekitar kita serta tentunya banyak lagi. Dalam kegiatan outbound ini tentu memiliki lokasi outbound yang cukup menyenangkan seperti lokasi outbound di coban talun, di tempat wisata ini selain dipakai dalam kegiatan outbound ini tentu anda juga bisa sambil berekreasi, sebab di tempat ini juga memiliki tempat wisata yang bagus bagus untuk dibuat foto. Selain di coban talun ada juga lokasi outbound di coban rais malang juga yang sama sama memiliki tempat wisata yang bermacam macam seperti batu flower garden, air  terjun serta lain lainnya. Sealin lokasinya yang cukup seru, untuk menambah kesenangan anda di kegiatan ini juga ada permainan outbounnya yang seru seru banget seperti ada game pipa bocor, game evakuasi bambu serta ada juga game game lainnya yang pastinya menyenangkan.

artikel outbound malang

pada kali ini saya akan membahas tentang artikel outbound malang. outbound memang identik dengan permainan-permainan yang menyenangkan. games outbound Malang bukan hanya sekedar games yang menyenangkan, namun juga games tersebut memiliki positive impact untuk para pesertanya. kebanyakan games dilakukan secara teamwork, meskipun ada juga permainan secara individual.

 

permainan dalam outbound Malang dirancang khusus untuk meraih tujuan utama dari pelatihan outbound itu sendiri. biasanya dalam games outbound Malang, Provider outbound akan menggunakan barang-barang sederhana atau barang yang tidak disangka-sangka. salah satu games yang sukses membuat para peserta outboud bersemangat adalah Electric.

 

outbound malang

 

lho kok electric, berarti menggunakan arus listrik donk? tentu saja tidak. games eElectric ini adalah salah satu games yang menggunakan peralatan sederhana seperti tali plastik atau rafia. nah di bawah adalah hal yang berkaaitan dengan permainan electrik ini.

Tujuan:
-meningkatkan communnication dan teamwork
-membuat strategi/perencanaan yang tepat dan baik
-membentuk mental kuat dalam menghadapi segala rintangan

 

Peralatan yang dibutuhkan:
-tali rafia / tali plastik
-hulahoop

 

Cara bermain:
-hulahoop akan diikat dan ditempatkan ditengah oleh tali plastik, kemudian di ikatkan pada 2 pohon setinggi sekitar 1 sampai 1,,5 meter diatas tanah.
-bagi peserta kedalam beberapa kelompok beranggotakan 5-7 orang.
-instruktur akan memberikan sebuah situasi.
-setiap anggota harus melewati hulahoop tanpa menyentuh sedikitpun bagiaan dari hulahoop tersebut. peserta yang menyentuh hulahoop akan seolah-olah tersengat listrik
-bagi tim yang bisa menyeberangkan seluruh anggota tim paling cepat adalah pemenangnya

 

Manfaat permainan:
-meningkatkan percaya diri dan keberanian
-membangun kekompakan kelompok yang baik
-merangsaang kreativitas dan daaya pkir
-belajar membuat strategi atau perencanaan yang tepat dalam setiap tantangan.

 

outbound malang

simulasi permainan:
-instruktur akan memberikan sebuah situasi seperti: “ada sekelompok pemberontak yang menawan rakyat di sebuah lokasi. mereka disandera untuk dipaksa menuruti semua keinginan mereka. suatu hari para tawanan berniat untuk melarikan diri. pada saat para pemberontak lengah, para tawanan pun kabur. namun saat mereka hampir keluar, mereka dihadapkan pada pagar yang di aliri aus listrik. tidak ada jalan keluar lain selain melewati pagar tersebut”
-setelah instruktur memberikan instruksi para peserta harus menyusun rencana agar bisa melewati pagar tersebut tanpa menyentuhnya sedikitpun.
-tim yang mampu keluar paling cepat dapat merakan kebebasan dan berhak menjadi pemenangnya.

 

Permainan ini lebih sesuai untuk kegiatan outbound outdoor, karena membutuhkan tiang untuk mengikat pagar dari tali plastik. Masih banyak games outbound lain yang harus anda coba dalam outbound Malang.

Games Outbound: Berjalan dengan Bola

Games Outbound: Berjalan dengan Bola

Post by : Outbound Malang

A.      Tujuan permainan

1.       Melatih kerja sama

2.       Meningkatkan kemampuan koordinasi gerak kaki

B.      Alat:

1.       Bola

2.       Tali untuk membuat raffia

C.      Pelaksanaan:

1.       Peserta dibagi menjadi beberapa kelompok. Masing-masing kelompok terdiri dari 5-10 orang

2.       Masing-masing kelompok berada dalam jalur yang telah disediakan dan diber jarak 4-8 meter antar kelompok

3.       Pesrta peratan harus membawa bola  yang telah diletakkan diantara kedua kakinya

4.       Peserta pertama harus membelikan bola tersebut kepada peserta kedua , terus menrus sampai peserta terakhir. Kemudian, peserta terakhri berjalan sampai akhir garis finish

D.      Peraturan:

1.       Bola hanya boleh dibawa dengan kaki, tidak boleh dipegang dengan tangan

2.       Pada saat memindahkan bola kepada peserta lain, peserta juga hanya menggunkan kaki

3.       Bola tidak boleh terjatuh.Apabila bola terjatuh, maka peserta tersebut mengulang dari awal.