Rafting adalah salah satu kegiatan yang dapat menguji sebuah adrelinan anda. Selain itu, rafting juga dapat di kategorikan dalam sebuah olahraga air. Untuk anda yang inigin mencoba sebuah olahraga air yang di sebut rafting ini anda daapat mencobanya rafting di daerah batu malang ada di kaliwatu rafting dan batu rafting. Untuk harga semuanya tidak terlalu mahal karena sudah terdapat paket baru rafting seperti ini:
Paket Outbound Batu Malang (Batu Rafting) Rp. 180.000,- / orang (weekend)
Batu rafting adalah salah satu tempat yang menyediakan kegiatan rafting, dan di tempat ini juga sangat cocok bagi anda yang ingin mendapatkan tantangan berarung jeram dengan mengarungi sungai brantas sepanjang 12 KM yang tentunya sangat penuh dengan tantangan tapi tetap have fun.
Fasilitas yang kami berikan di paket batu rafting ini adalah sebagai berikut :
- Batu rafting (12 km).
- Rescue team.
- Welcome drink atau minuman selamat datang.
- Makan siang (prasmanan).
- Tea break dan snack yang bisa anda dapatkan di rest area.
- Kendaraan pengangkut (dari lokasi finish kembali ke start).
- Peralatan dengan keamanan yang dimiliki standart yaitu (perahu, dayung, helm, pelambung, serta alat pengaman lainya).
Lokasi batu rafting ini sendiri tergolong sangatlah istimewa, hanya bergerak 1 km dari alun – alun kota batu atau sekitar 5 menit, selain lokasi ini yang terdapat di tengah – tengah kota wisata batu, anda akan manjakan oleh jeram- jeram yang akan memicu mengeluarkan sebuah adrelina anda.
Biasanya setelah melakukan olahraga rafting ini banyak oaring tamu yang ketagihan untuk mencoba kembali olahraga ini dengan hal yang lebih menantang misalnya dengan arus yang lebih besar dan kami menyarankan anda untuk ber rafting di bulan desember sampai bulan maret, karena pada bulan ini intensitas hujan sangat tinggi dan arus air yang berada dalam intentitas debit terbaik untuk uji adrelina. Daya tempuh rafting ini sekitar 12 km dengan pemandangan yang sangat eksotis full alam liar.
Selama perjalanan ini mata anda akan di manjakan dengan pemandangan tebing dan perpohonan ala hutan belantara. Di tengah tengah perjalanan anda juga akan melewati sebuah air terjun pelangi.
Tantnagan arung jeram nya pun tidak akan kalah dengan pemandangan yang anda lewati. Kami dan sekitar 34 jeram maskot yang akan memanjakan anda dan mampu membuat anda ketagihan dan inigin bermain sebuah olahraga arung jeram yang sangat menarik ini.
Pemandu atau guide di sini akan membawa anda berarung jeram dengan sangat penuh ceria dan kebahagiaan. Selain bersirtikasi pmandu arung jeram di sini sangatlah ramah dan sangat bersabahat dengan anda yang berkunjung ke sini.
Lokasinya sendiri berada di desa temas 500 m dari lippo plaza batu. Lokasinya sangat mudah untuk di jangkau para pengunjung yang akan menikmati sebuah olahraga arung jeram ini. Program ini adalah bagian dari paket wisata malang yang sangat banyak di gemari oleh orang – orang terutama untuk corporate sebuah perusahaan.