Artikel Motivasi : Open Your Heart

Artikel Motivasi : Open Your Heart

Banyak orang bilang, cinta begitu sulit ditebak. Ia bagaikan burung yang menari-nari disekeliling kita, mengepakkan sayapnya yang penuh warna, memikat dan menarik hati kita untuk menangkapnya.Saat kita begitu menginginkan cinta dalam genggaman, ia terbang menjauh. Namun saat kita tidak mengharapakan, cinta hadir tanpa diundang. Kita pun tidak bisa memaksakan cinta sekendak hati. Memang, cinta adalah fenomena hati yang sulit dimengerti.

Sebenarnya kita tidak perlu memeras otak terlalu keras untuk mengerti cinta. Bahkan semakin keras kita memikirkan cinta, maka semakin lelah pula kita. Cinta adalah untuk dirasakan, bukan dipikirkan. Yakinlah bahwa cinta yang kita inginkan akan dating pada saat yang tepat. Namun bukan berarti kita hanya duduk menanti cinta.

Sebarkanlah cinta, pada keluarga, sahabat-sahabat kita, dan sesame. Dengan memberukan cinta, maka kita telah mengundang cinta untuk dating. Kita hanya perlu membuka hati. Biarkan kecantikan hati kita memancar, mempesona cinta-cinta yang terbang di sekililing kita untuk akhirnya hinggap dan bersemayam di hati kita selamanya.

Open Your Heart, then it will finds its own way………..

 

Outbound Games : Hunter My Name

Outbound Games : Hunter My Name

Outbound Games : Hunter My Name

Post By : Outbound Malang

Game ini termasuk dalam kategori low game.

Peralatan yang dibutuhkan untuk memainkan game ini adalah :Kertas yang di potong ukuran 10×5 cm. Pulpen, dan webbing atau tali dibuat melingkar berdiameter  kurang lebih 1meter.

Cara permainan : Peserta outbound dibuat menjadi beberapa kelompok.  Masing-masing peserta diminta untuk menuliskan namanya masing-masing pada kertas kecil yang sudah disediakan. Kemudian kertas tersebut digulung dandi aduk/diacak. Seluruh peserta outbound diminta untuk masuk kedalam webbing/tali yang sudah disediaka n instruktur. 3 atau 4 anggota kelompok ditutup matanya. Kemudian instruktur outbound menyebar kertas yang berisi nama seluruh peserta outbound di lapangan/area outbound. Seluruh peserta diminta untuk mencari namanya masing2 dalam waktu yang teah ditentukan oleh instruktur outbound. Peserta dilarang keluar lingkaran group dalam mencari nama mereka.

Teaching point :

–          Melatih kekompakan group

–          Mengetahui kekurangan dan kelebihan teman kita

–          Cepat bertindak dan mengambil keputusan

–          Mengetahui strategi yang baik dalam suatu permasalahan.

–          Berfikir kreatif dan inovatif

Outbound games : Ring berpindah

Outbound games : Ring berpindah

outbound games : ring berpindah

 

Games ring berpindah ini merupakan games untuk team building yang membutuhkan kerjasama dari sebuah team untuk menyelesaikan dengan cepat dan ketepatan untuk menyelesaikan games ini

Peralatan yang dibutuhkan :

–          Ring berdiameter 15-20 cm, masing-masing kelompok 10 buah

–          Tongkat bambu berukuran 3m, masing-masing kelompok dua buah

–          Tali rafiah/tambang plastik kecil

Cara permainan :

  1. 2 buah Bambu 3 meter didirikan dengan jarak kurang lebih 10 meter, untuk masing-masing kelompok
  2. 10 buah ring dimasukkan kedalam bambu.
  3. Ujung atas bambu diikat dengan tali rafiah/tambang plastik, dihubungkan dengan bambu pasangannya.
  4. Instruktur memerintahkan peserta outbound training untuk berdiri di masing-masing bambu yang telah disediakan
  5. Tugas kelompok adalah memindahkan ring dari satu bambu ke bambu yang lain tanpa menyentuh tali.
  6. Ring yang dipindahkan tidak boleh sekaligus, artinya kelompok harus memindahkan satu demi satu ring tersebut sampai habis
  7. Kelompok outbound diberi waktu 10 menit untuk berdiskusi menentukan cara terbaik untuk memindahkan ring tersebut.
  8. Kelompok yang berhasil memindahkan ring tercepar adalah pemenangnya.

Teaching point :

–          Kekompakan team

–          Team work/kerjasama yang bagus.