Outbound Beji Malang

Outbound Beji Malang

Outbound Beji Malang merupakan salah satu lokasi asyik untuk kegiatan outbound. Beji merupakan bagian dari kecamatan Junrejo, Batu. di Beji ini banyak sekali spot-spot seru untuk kegiatan outbound yang edukatif nan menyenangkan. Satu diantaranya adalah lokasi outbound di Kampung Lumbung.

Desa Beji ini bebrbatasan dengan desa Temas dan desa Ngandat. Outbound Beji Malang umumnya berlokasi di Kampung Lumbung. Kampung Lumbung beralamat di Jalan Ir. Soekarno, disamping puskesmas Beji, dan di sebelah Selatan café Dezzava. Tau nggak sih kalau Kampung Lumbung ini termasuk dalam resort bintang 3 di kota Batu? Di Kampung Lumbung ini viewnya begitu cantik dengan suguhan panorama pedesaan yang eksotis. Design bangunan memiliki nuansa pedesaan dipadukan dengan interior dan eksterior yang elegan menjadikan Kampung Lumbung Batu menjadi satu diantara boutique resort yang pantas diperhitungkan di kota Batu.

outbound malang
Akses menuju Kampung Lumbung juga begitu gampang, ada plang besar yang berada di pinggiir jalan maasuk ke KAmpung Lumbung. Dari Jalan Ir. Soekarno anda berbelok menuju puskesmaas Beji, serta tak jauh dari puskesmas anda dapat lihat Kampung Lumbung Boutique Resort. Kampung Lumbung ini sangat cocok untuk aktivitas gathering atau reuni, lantaran lokasi yang disiapkan luas serta kondusif.

Kampung Lumbung Boutique Hotel mempunyai 36 kamar tidur yang semua didesain dengan citarasa tinggi. Banyak salah satunya memberi kenyamanan seperti linen, handuk, akses internet – WiFi, (gratis), serta meja catat. Diluar itu Kampung Lumbung juga mempunyai sarana lain seperti kolam renang, serta taman, yang dapat anda nikmati waktu outbound atau seusai outbound dengan outbound Malang.

outbound malang
Aktivitas outbound yaitu aktivitas yang juga sesuai untuk dilakukan di kampung Lumbung ini. Outbound di Beji Malang dengan set tempat Kampung Lumbung sesuai buat anda yang menginginkan kegiatan outbound berkonses alam dengan dikelilingi alami view yang eksotis.

Apalaagi bila outbound anda di handle oleh Outbound di Malang. Outbound Malang yang disebut provider outbound terebaik di Malang ini bakal bikin aktivitas outbound anda makin berwarna. Dipandu oleh instruktur yang handal serta memiliki pengalaman dan fasilitator yang juga professional bakal memberi keseruan outbound anda di outbound Beji Malang.

outbound di kota batu malang

outbound di kota batu malang

Kalau mendengar kata outbound di kota batu malang pasti ada langsung terbayang dengan permainan-permainan yanag seru kan? Yups, benar sekali kegiatan outbound disamping berisi materi untuk motivasi juga terdapat permainan-permainan seru yang juga berhubungan dengan materi yang disampaikan. Permainan-permainana dalam outbound sendiri diformulasikan secara praktis dan inovatif sebagai media edukasi serta pengembangan potensi diri yang menyenangkan, terutama untuk anak-anak atau pelajar yang kebanyakan lebih sukaa bermain daripada belajar. Salah satu games yang seru banget adalah pipa bocor.

 

outbound malang

 

Pipa bocor merupakan permainan outbound Malang yang banyak dilakukan oleh provider outbound. Permainan ini dilakukan berrkelompok denegan menggunakan pipa pvc dan air sebagai medianya, apa saja sih yang harus diperssiapkan untuk games ini?

Bahan dan alat:

-pipa pvc sepanjang 1,5-2 meter, dilubangi secukupnya
-bola plastic kecil (bola pingpong) 2 buah
-gayung atau ember untuk mengabil air

Cara bermain:

-peserta outbond Malang dibagi dalam beberapa kelompok yang beranggotakan 5-8 orang.
-setiap kelompok akan diberikan satu buah pipa yang telah dilubangi, 2 buah bola pingpong serta gayung/ember.
-setiap kelompok harus mengisi pipa yang telah dilubangi dengan air menggunakan gayung atau ember hingga penuh dan bola pingpong dapat keluar dari pipa.
-anggota tim lain harus menutup lubang-lubang di pipa sehingga pipa dapat cepat terisi aair

Tujuan permainan:

-melatih kekompakan dan kerjasama tiim
-dapat menyusun strategi yang baik dalam menghadapi sebuah rintangan
-meningkatkan kepercayaan diri dan kepercayaan pada anggota tim lain

outbound malang
Seru banget kan games outbound Malang : pipa bocor di Outbound Malang ini? Nah sudah tau kan berbagai manfaat permainan dalam outbound, tentunya bukan hanya sekedar permainan untuk senang-senang bukan? Disamping untuk senang-senang permainan tersebut juga cocok sebagai media pengembangan diri yang inovatif loh.

 

Selain kegiatannya yang sangat menyenangkan, lokasi outbound djuga berpengaruh loh dalam keseruan outbound, kalau permainan pipa bocor ini dilakukan di luar ruangan ya, kalau di dalam ruangan dijamin deh pasti ruangan anda bakal banjir… hehehe

Outbound Training Malang

outbound malangSetiap orang memiliki potensi yang berbeda. Kadang-kadang seseorang tidak dapat mengembangkan atau bahkan mengetahui bakat dan minat yang mereka miliki. Penanaman nilai kehidupan dari usia dini merupakan aspek penting dalam pengembangan minat dan bakat. Lingkungan sekitarnya juga sangat berperan, karena suasana adalah hal yang selalu mengelilingi seseorang dari masa kanak-kanak sampai dewasa. Kadang-kadang mereka juga menemukan potensi mereka secara spontan, namun tidak dapat mengembangkannya.

Di sisi lain, ada banyak orang yang semua berusaha untuk menemukan potensi, seperti berpartisipasi dalam berbagai kegiatan olahraga, seni, sastra atau keaahlian lainnya. Bakat dan minat tidak hanya sekedar harus dimiliki, tetapi juga harus diasah. Bagaimana cara mengasah bakat dan minat anda? Mengikuti pelatihan atau melakukan kegiatan outbound training malang adalah cara yang efektif untuk mengasah bakat minat serta dapat juga mengasah sikap percaya diri anda supaya lebih berani untuk tampil di depan orang banyak. Salah satunya adalah outbound. Outbound training Malang akan mndorong anda menemukan dan mengasah potensi yang Anda miliki.

 

outbound malang
Permainan menyenangkan dan materi pelatihan di outbound Malang yang dirancang khusus untuk meningkatkan ‘sesuatu’ yang tersembunyi. Materi tersebut meliputi:

-Engagement. Meningkatkan hubungan interpersonal yang lebih erat, sehingga suasana kerja lebih nyaman dan pekerjaan lebih optimal.

-Teamworking. Meningkatkan kerja sama dan kesatuan dalam tim. Dengan kerja sama tim yang baik, maka tugas akan selesai lebih cepat dengan hasil yang lebih baik, maka dari itu di setiap perusahaan tentu dibutuhkan sikap kerja sama supaya jadi tim yang solid.

-Confidence. Meningkatkan kepercayaan diri. Dengan kepercayaan diri yang baik anda tidak akan ragu-ragu dalam mengidentifikasi opsi atau solusi atau anda akan lebih berani ketika tampil di depan umum..
outbound malang

 

-Leadership. Membentuk jiwa kepemimpinan. Kepemimpinan sanngat perlu dimiliki, terutama jika Anda sebagai pemimpin dalam suatu instansi, karena kepemimpinan dapat membawahi anggota Anda dengan bijaksana, tegas dan adil, serta dapat juga menjadi panutan bagi karyawan karyawan anda.

-Motivation. Memberikan motivasi untuk menjadi lebih produktif, karena dengan motivasi dan antusiasme akan lebih termotivasi untuk mencapai target yang ditentukan. supaya kedepannya dapat menjadi orang yang sukses serta berguna untuk orang lain.

-trustworthy & loyalitas. Meningkatkan kepercayaan dan loyalitas kepada perusahaan atau pekerjaan.
Outbound training Malang memiliki dampak positif yang besar bagi karyawan dan perusahaan serta dapat membuat kita menjadi lebih semangat lagi ketika akan melakukan suatu hal yang baru.

 

 

outbound malang

 

Selain itu, Outbound Malang juga merupakan pilihan yang tepat bagi pelajar sekolah menengah atau perguruan tinggi untuk lebih mengembangkan potensi mereka, sehingga mereka menemuka pondasi yang sangat berguna untuk masa depan mereka.

“setiap orang mempunyai jata gagal, habiskan jatah gagalmu ketika masih muda-Dahlan Iskan”

Wisata Terbaik Di Malang

Wisata di kota malang ini banyak yang menarik serta patut anda kunjungi ketika ke kota malang ini. Wisata terbaik di malang ini juga seru seru untuk berekreaasi dengan sanak keluarga anda, jadi anda tak hanya berekreasi anda juga dapat sambil belajar pula dan menambah wawasan anda. Daftar wisata terbaik di kota malang ini juga cukup banyak seperti :

  1. Jatimpark 1

Jatim park 1 ini merupakan sebuah wisata yang sangat sering dikunjungi oleh banyak orang, entah dari warga lokal hingga warga internasional banyak yang datang ke tempat ini. Di jatim park 1 ini ada banyak wahana yang ekstrim, tempat tempat pra sejarah ada di jatim park 1 ini.

  1. Museum angkut

Tidak jauh dari jatim park 1 ini anda dapat pula mengunjungi museum angkut yang mana di tempat ini ada banyak menampilkan alat transportasi dari zama dahulu hingga transportasi super hero juga ada di tempat ini. Di museum angkut ini ada banyak zona seperti zona inggris, di zona ini anda akan serasa berada di inggris lengkap dengan tempat tempat yang unggul di negara tersebut.

  1. Sengkaling

Sengkaling merupakan sebuah wisata yang sudah lama, meski tempat ini sudah lama tetapi banyak dilakuakan pembangunan sehingga tempat ini selalu tampil baru dan tidak kalah dengan wisata lainnya.

  1. Batu rafting

Wisata batu rafting merupakan sebuah wisata yang lain dengan wisata biasanya, sebab anda akan diajak untuk melakukan pengarungan sungai yang cukup seru. Ketka melakukan rafting ini anda juga sama halnya telah melakukan olahraga seerta berekreasi.